fbpx

2 Manfaat Minyak Kayu Putih untuk Mengepel Lantai

Oleight | Minyak kayu putih, mengepel lantai, membersihkan rumah, manfaat minyak kayu putih

Tak hanya manfaat Kesehatan secara langsung, minyak kayu putih ternyata memiliki fungsi dalam membersihkan perabotan rumah dan juga lantai.

Minyak kayu putih telah dikenal dengan aromanya yang dapat menenangkan dan membuat badan menjadi hangat.

Tak hanya itu, ketika digigit serangga, minyak kayu putih dapat menjadi obat oles yang dapat meringankan rasa gatalnya di kulit.

 

Minyak kayu putih dapat digunakan sebagai pembersih antibakteri alami dan akan membuat rumah beraroma segar tanpa menggunakan bahan kimia berbahaya.

Nyesel Baru Tahu Sekarang, Mengepel Lantai Ternyata Nggak Cukup Menggunakan  Cairan Pembersih! Coba Tambahkan Bahan Ini Agar Lantai Lebih Bersih

Dari binatu dan pembersihan sehari-hari hingga merawat hewan peliharaan.

 

Nah, tahukah Sahabat Oleight kalau minyak kayu putih bisa digunakan sebagai pembersih alami yang ampuh?

 

Untuk tempat tidur misalnya bisa menyegarkannya dengan menggunakan minyak kayu putih.

Segarkan kasur, pelindung kasur, dan bantal dengan semprotan air dan minyak kayu putih (perbandingan empat banding satu).

10 Desain dan Jenis Lantai Terbaik untuk Rumah Modern

Hal ini akan meninggalkan aroma yang segar dan menenangkan.

Minyak kayu putih juga baik digunakan untuk lantai.

Caranya tinggal teteskan beberapa tetes minyak kayu putih ke air hangat lalu gunakan untuk mengepel lantai rumah.

Segala jenis lantai mulai dari lino, kayu dan ubin bisa dipel menggunakan larutan minyak kayu putih ini.

Dijamin nantinya aroma rumah akan berubah menjadi lebih segar dan menenangkan.           

 

Jadi demikian manfaat minyak kayu putih untuk perawatan rumah tangga ya sahabat oleight.

Selalu follow akun kami untuk dapatkan informasi menarik lainnya

Share

Facebook
Twitter
LinkedIn
Shopping cart0
There are no products in the cart!
Continue shopping

20% off

sale